Ayodance

Ini adalah tampilan layar login Audition AyoDance:

Jika anda belum memiliki Dancer ID sebaiknya anda mendaftarkan diri untuk mendapatkan Dancer ID terlebih dulu ke website Audition, www.ayodance.com

Apabila anda sudah memiliki Dancer ID, maka anda bisa login ke dalam Audition AyoDance

Setelah anda sudah sampai di layar pemilihan Server, pilihlah Server yang anda inginkan.

Untuk anda yang baru pertama kali bermain Audition, kami sarankan agar bermain di Server Newbie.
Ini adalah Server khusus bagi para Dancer pemula Level 1 sampai dengan level 5.
Apabila anda ingin bermain dengan game mode yang lebih variatif dan tantangan yang lebih menarik, anda dapat bermain di Server Free.

Server Newbie : Server untuk level 1 – level 5
Server Novice : Server untuk level 6 – 10
Server Midway : Server untuk level 11 ke atas
Server Free : Tidak ada batasan level di sini

Setelah memilih Server, anda juga akan memilih Channel tempat anda akan bermain.

Ada beberapa pilihan Channel untuk tiap Servernya. Semakin penuh indikator Channel bar, semakin banyak pula Dancer yang bermain di Channel tersebut.

Selamat Datang di Audition AyoDance Town !!!

Selamat datang di Audition AyoDance Town, kami adalah pemandu Audition AyoDance Town. Kami menganjurkan anda untuk mengunjungi Broadcasting Station untuk mendapatkan Free Tutorial dari NPC Dance kami.

Di dalam Broadcasting Station anda akan mendapati beberapa pilihan, yaitu : Create, Random dan Search.

Anda dapat membuat Room baru dengan “Create” untuk memilih Mode permainan yang diinginkan. Kalaupun anda ingin dapat masuk secara random ke dalam Room yang dibuat oleh Dancer lainnya pilihlah “Random”. Untuk melihat Replay permainan anda sebelumnya option “Search” dapat di-klik.

Pilih option “Create” untuk dapat membuat Room baru. Anda akan diminta untuk mengisi nama Room yang akan dibuat, bahkan password dapat diberikan untuk Room tersebut. Tetapi Room dengan password hanya dapat dimasuki oleh Dancer yang mengetahui password anda.

Saat ini Dancer anda sudah sampai di Waiting Room, dan Dancer anda adalah DJ Room ini.

Mode permainan dapat dipilih sesuai keinginan.

Lagu dapat diganti sesuai dengan keinginan. Terlihat banyak pilihan lagu sesuai selera dan kecepatan yang diinginkan. Perhatikan BPM (kecepatan) lagu tersebut agar anda tidak mengalami kesulitan dalam menarikannya.

Tentukan Stage Dancefloor atau Background yang anda inginkan.

Are you ready ? AyoDance !!! Get on the Dancefloor !!


Freestyle Battle

Di dalam permainan, anda akan menemukan adanya Freestyle Mode. Ini adalah fitur unik dari Audition AyoDance, yang memungkinkan anda untuk melakukan gerakan dance dengan tombol pola Key Note pilihan anda sendiri.

Ini adalah tampilan awal dimana anda dapat memasuki Freestyle Mode tersebut.

Terdapat 3 buah Key Note bar yang kosong. Pola Key Note akan muncul bila anda terlebih dulu menekan salah satu tombol Key Note.

Anda dapat memilih salah satu dari pola Key Note tersebut. Setelah anda memasukkan pola Key Note, jangan lupa untuk menekan Spacebar pada saat Bola Beat berada di area yang paling terang pada Bar Beat.

Tips : Anda dapat mengingat pola Key Note yang ada, karena setiap pola tersebut akan membuat Dancer anda melakukan gerakan Freestyle yang berbeda-beda. Bahkan anda dapat membuat gerakan dance khas anda sendiri.


Chance Mode

Chance Mode dapat anda aktifkan di dalam permainan dengan menekan tombol Del / Delete pada keyboard.

Bila anda mengaktifkan Chance Mode, anda akan menemui adanya pola Key Note berwarna merah.

Pola Key Note diatas adalah pola Key Note yang ditampilkan di Bar Key Note. Sedangkan pola Key Note yang bawah adalah pola Key Note sesungguhnya yang harus anda masukkan pada saat bermain.

Apabila Chance Mode ini anda aktifkan pada Mode 8-D, permainan akan menjadi lebih menantang. Kebalikan dari keypad 1 adalah keypad 9. anda dapat melihatnya melalui keypad di bawah ini.

Pemberian nilai Chance Mode juga berbeda dengan Mode biasa.

Nilai Tambahan 4-D Chance Mode : Nilai Round X 1,5
Nilai Tambahan 8-D Chance Mode : Nilai Round X 1,7

Finish Move

Finish Move adalah gerakan fenomenal yang dapat anda lakukan setelah menyelesaikan gerakan dance level 9. Di layar anda akan muncul tulisan berwarna “FINISH MOVE”.

Ini adalah contoh Finish Move :

Skill Note : adalah pola Key Note yang terpampang di layar anda.
Input : adalah pola Key Note yang seharusnya anda masukkan.

Pola Key Note berwarna merah di Finish Move adalah pola Key Note yang sama dengan Chance Mode, dimana anda harus memasukkan arah Key Note yang berlawanan dengan arah Key Note merah yang terlihat.

B-Boy Battle

Anda dapat memilih B-Boy Mode di dalam Waiting Room. Ada 2 jenis B-Boy Mode, yaitu B-Boy 4-D dan B-Boy 8-D.

Pada saat pertandingan dimulai, koin akan dilempar terlebih dulu untuk menentukan siapakah yang memulai permainan.

Team Red yang memenangkan koin tersebut akan mengawali B-Boy Mode dengan menggunakan pola Key Note Freestyle. Pola Key Note tersebut akan ditunjukkan sekilas kepada team Blue dengan pesan “Ayo bertanding !”. Dan team Blue harus mengingat pola Key Note yang ditampilkan sekilas tersebut. Menantang bukan ??!!

Pada saat pola Key Note yang ditampilkan hilang, team Blue harus segera memasukkan pola Key Note yang sesuai dengan pola Key Note yang telah ditampilkan tadi.

Apabila team Blue dapat memasukkan pola Key Note dengan tepat, maka akan muncul pesan “Counter Move”. Bersamaan dengan pesan itu, Dancer anda akan maju ke depan dan melakukan “Counter Move”.

Bila setiap Dancer di team Blue mampu melakukan “Counter Move”, maka pesan yang akan ditampilkan adalah “Max Counter !”. Semua anggota Team Blue juga akan mendapatkan nilai tambahan, yaitu 1,5 kali dari nilai putaran tersebut.

Anda juga dapat melakukan Team Move, dibutuhkan minimal 1 Team Gauge untuk melakukan Team Move. Untuk mengaktifkan Team Move, tekan tombol “0” pada NumPad sebelah kanan.

Couple Mode

Couple Mode dapat dipilih melalui Waiting Room, dan dapat dimulai bila terdapat 2 pasangan di Waiting Room tersebut.

Ini adalah tampilan di dalam Couple Mode :

Anda hanya diminta untuk memasukkan pola Key Note berwarna biru saja.

Ada beberapa cara untuk mendapatkan “Heart Icon”, yaitu :

  • Melakukan “Perfect Hit” bersamaan dengan pasangan anda, di saat yang bersamaan, anda dan pasangan anda dapat menyerang lawan kalian.
  • Menyelesaikan Finish Move bersama dengan pasangan anda.

Bila anda dan pasangan anda memenangkan Couple Mode, serta memiliki Heart Icon lebih banyak daripada pasangan anda, maka tombol “Den Gift” akan muncul. Dan anda dapat memberikan Den yang anda peroleh pada pertandingan itu untuk pasangan anda.

Anda juga akan mendapatkan pose kemenangan khusus untuk anda dan pasangan anda.

  • Hi Pose : pose kemenangan seperti ini bila anda memiliki 0 – 2 Heart Icon lebih banyak dari pasangan lawan.
  • Hug Pose : pose kemenangan seperti ini bila anda memiliki 3 – 4 Heart Icon lebih banyak dari pasangan lawan. Sebagai bonusnya, EXP anda akan dikali 1,5.

  • Romantic Pose : pose kemenangan seperti ini bila anda memiliki Heart Icon di atas 5 buah. Sebagai bonusnya, EXP anda akan dikali 1,8.

Big Game Mode

Big Game Mode adalah Mode tambahan dari Audition AyoDance yang memberikan tantangan menarik untuk diselesaikan oleh para Dancer. Ada banyak misi yang dapat diberikan kepada para Dancer Big Game Mode, misalnya x4 Den untuk NO BAD, NO COOL, 3 Perfect secara berurutan. Temui banyaknya variasi yang dapat diberikan sebagai misi untuk Dancer Audition AyoDance.

Big Game Mode memiliki persyaratan tertentu untuk dapat dimainkan :

  • Pilihan lagu adalah Random.
  • Jumlah Dancer adalah maksimal 6

Bila kedua persyaratan tersebut telah dipenuhi, maka seharusnya anda dapat bermain dengan Big Game Mode.

Bila anda bermain dalam Big Game Mode, maka tujuan anda adalah menyelesaikan misi yang diberikan. Apabila anda tidak mampu menyelesaikan misi yang diberikan, maka anda akan dianggap gagal / kalah.

Dance Competition

Bagi para pemula, Mode koreografi / Dance Competition ini akan cukup membingungkan. Karena dalam memainkan Dance Competition Mode, anda dituntut untuk melakukan gerakan yang sama dengan anggota Team anda lainnya.

Mode ini dapat dimainkan dengan menggunakan 4-D ataupun 8-D.

Tips untuk Mode ini adalah sebaiknya tiap Team yang bertanding mempunyai satu orang pengatur set gerakan yang dipakai. Sehingga kekompakan Team tetap terjaga.

Apabila ada salah satu anggota Team melakukan gerakan yang berbeda, maka akan diberikan hukuman bagi Teamnya, yaitu tidak dapat memasukkan pola Key Note untuk putaran selanjutnya.


Jika anda mengalami pertanyaan atau masalah mengenai cara mendownload AyoDance, silahkan klik disini.


Download Full Version dalam 1 File !!

Besar File : 1,527,455 KB (1.64 GB)

MD5 : 58F65999E1E1CFE2D8E08E69AFBB2017(*)

Note (*) : MD5 Sums adalah kode untuk verifikasi otentitas hasil download anda, download toolsnya disini


Versi Patch : 01.02.02.id - 01.16.02.id
Besar File : 826,888 KB
MD5 : BB1DE0C3B40C4B712BFD39C41B051D08

Patch Gabungan


Bulan
Versi
Patch
Besar File

07/2008 01.17.03.id 29,614KB July Patch Manual Download
MD5:
026E460B0CA6D552B709EE5FEF0A6935
05/2008
01.16.02.id
63,478KB
Mei Manual Patch
MD5:
DA8AE7E5D3D59DC9E8EE1FE2622E65AE
04/2008
01.15.00.id
76,127KB

April Manual Patch
MD5:
8FFF19C5AF7F851AB3EBD030AC7FB475

03/2008
01.13.00.id
28,848KB

Maret Manual Patch
MD5: E06A384E11F3263EF4D988E41C8C50E8

02/2008
01.12.05.id
4,345KB
Februari Manual Patch 3
MD5:
E9082657BBE5E68971119BE68D93DC01
02/2008
01.12.04.id
655KB
Februari Manual Patch 2
MD5:
37919E136DBD6F588265A762CE255D22
02/2008 01.12.04.id 301,434KB Februari Manual Patch
MD5: 411B591C62D3E80D3A95C78C5E3D06F6
01/
2008
01.11.01.id 53,028KB January Manual Patch
MD5: 0BB3E37B9C0D74D15F81E5FB5F7E0E86
12/
2007
01.10.02.id
52,143KB

December Manual Patch
MD5 : B06BAC20C2B101AEA2271BBED86950F9

11/
2007
01.09.02.id
44,067KB
November Manual Patch
MD5 : F1614E2962620624A9DF05223BEE9B9E
10/
2007
01.08.01.id
67,870KB
October Manual Patch
MD5 : 073F39154559A7AF2E02BC703C154081
8/
2007
01.07.01.id 55,926KB August Manual Patch
MD5: 73CF0BCD4AA63ABDF7A4570B466622CC
7/
2007
01.06.01.id 29,944KB Merdeka Manual Patch
MD5 : 4958C832B5C417242FC5F1F812FCBF89
6/
2007
01.05.00.id 12,723KB July Manual Patch
MD5 : 4A3162A7A66243149DB076D71FF0B008
6/
2007
01.04.02.id 33,385KB June Manual Patch
MD5 : F4D5C628A58D5FF563D5D26DB9070596
5/
2007
01.03.00.id 37,895KB April Manual Patch
MD5 : EC6BFEAC88E126D746299E5F600BD627
3/
2007
01.02.05.id 21,095KB Download Maret Patch
MD5 : 1D66718A11CA63FDD4C08D71F0A7206D
2/
2007
01.02.02.id 31.828KB Download Valentine Patch
MD5 : 8DD2E2D420C01B6FD150430BB16F4116


Download dalam file pecahan :

No.
File Name
Size (MB)
D/L
1. AyoDance_AIO_06020.part01.rar
35
2. AyoDance_AIO_06020.part02.rar
35
3. AyoDance_AIO_06020.part03.rar
35
4. AyoDance_AIO_06020.part04.rar
35
5. AyoDance_AIO_06020.part05.rar
35
6. AyoDance_AIO_06020.part06.rar
35
7. AyoDance_AIO_06020.part07.rar
35
8. AyoDance_AIO_06020.part08.rar
35
9. AyoDance_AIO_06020.part09.rar
35
10. AyoDance_AIO_06020.part10.rar
35
11. AyoDance_AIO_06020.part11.rar
35
12. AyoDance_AIO_06020.part12.rar
35
13. AyoDance_AIO_06020.part13.rar
35
14. AyoDance_AIO_06020.part14.rar
35
15. AyoDance_AIO_06020.part15.rar
35
16. AyoDance_AIO_06020.part16.rar
35
17. AyoDance_AIO_06020.part17.rar
35
18. AyoDance_AIO_06020.part18.rar
35
19. AyoDance_AIO_06020.part19.rar
35
20. AyoDance_AIO_06020.part20.rar
35
21. AyoDance_AIO_06020.part21.rar
35
22. AyoDance_AIO_06020.part22.rar
35
23. AyoDance_AIO_06020.part23.rar
35
24. AyoDance_AIO_06020.part24.rar
35
25. AyoDance_AIO_06020.part25.rar
35
26. AyoDance_AIO_06020.part26.rar
35
27. AyoDance_AIO_06020.part27.rar
35
28. AyoDance_AIO_06020.part28.rar
35
29. AyoDance_AIO_06020.part29.rar
35
30. AyoDance_AIO_06020.part30.rar
35
31. AyoDance_AIO_06020.part31.rar
35
32. AyoDance_AIO_06020.part32.rar
35
33. AyoDance_AIO_06020.part33.rar
35
34. AyoDance_AIO_06020.part34.rar
35
35. AyoDance_AIO_06020.part35.rar
35
36. AyoDance_AIO_06020.part36.rar
35
37. AyoDance_AIO_06020.part37.rar
35
38. AyoDance_AIO_06020.part38.rar
35
39. AyoDance_AIO_06020.part39.rar
35
40. AyoDance_AIO_06020.part40.rar
35
41. AyoDance_AIO_06020.part41.rar
35
42. AyoDance_AIO_06020.part42.rar
35
43. AyoDance_AIO_06020.part43.rar
35
44. AyoDance_AIO_06020.part44.rar
35

gratis dari 'game-online-g'

Gratis Download Game,Gratis DownloadCheat,Gratis Download Software,Gratis Download Antivirus,Gratis Download Artikel,Gratis Download Move,Gratis Download MP3,Gratis Download Ringtones,Gratis Download Templates!!!

Download MP3 Gratis

Gameshot.org - game on and on

Headlines game sport

detikcom: situs warta era digital

Situs penyedia cheat game online terlengkap

Gratis Download Game,Gratis DownloadCheat,Gratis Download Software,Gratis Download Antivirus,Gratis Download Artikel,Gratis Download Move,Gratis Download MP3,Gratis Download Ringtones!!!